KONSEP PENDIDIKAN ISLAM DAN TANTANGANNYA MENURUT SYED MUHAMMAD NAQUIB AL-ATTAS

Authors

  • Andi Wiratama Fakultas Tarbiyah Universitas Darussalam Gontor

DOI:

https://doi.org/10.21111/at-tadib.v5i1.582

Keywords:

Westernisas Ilmu, Pendidikan Islam, Nilai, Adab, Ta’dib

Abstract

Pendidikan adalah aspek terpenting bagi kehidupanmanusia. Dengan pendidikan manusia diharapkan menjadi esensiyang beradab, berlaku adil, bijak, dan menjunjung tinggi realitaskebenaran. Sebaliknya, tanpa pendidikan, ia akan menjadi dzalim,arogan dan menentang kebenaran, atau dalam kata lain, tetapdalam ke-insanan-nya yang banyak salah dan lupa. Untuk itu,pendidikan yang dilakukan dengan benar dan tepat yangmerupakan kebutuhan primer manusia akan membawa kepadaperbaikan tatanan kehidupan manusia baik individu maupunkelompok.Akan tetapi pendidikan dewasa ini lebih diorientasikankepada upaya untuk mencetak pekerja yang memiliki intelektualdan skill dalam segala bidang. Sehingga menjadikan pendidikanhanya sebatas proses transfer ilmu dan kemampuan saja tanpamemperhatikan penanaman nilai dalam diri anak didik. Nilai(values) yang merupakan esensi pokok dalam proses pendidikanterabaikan begitu saja. Hal tersebut banyak dipengaruhi olehadanya westernisasi ilmu pengetahuan yang dipelopori olehBarat dan telah mengikis system pendidikan yang mengedepankannilai sebagai hasil dari proses pendidikan. Oleh Karena ituulama muslim Syed Naquib Al-Attas menawarkan suatu bentukislamisasi ilmu pengetahuan dengan konsep ta’dib sebagai prosespenempatan anak didik pada tempatnya, yaitu pada puncakmoral, adab, dan etika. Ini merupakan usaha untuk mengembalikanpendidikan kepada tujuannya yang hakiki.

Downloads

Published

2011-06-28

How to Cite

Wiratama, A. (2011). KONSEP PENDIDIKAN ISLAM DAN TANTANGANNYA MENURUT SYED MUHAMMAD NAQUIB AL-ATTAS. At-Ta’dib, 5(1). https://doi.org/10.21111/at-tadib.v5i1.582