URGENSI BUDAYA ORGANISASI UNTUK PENGEMBANGAN LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM

Authors

  • Aldo Redho Syam Universitas Muhammadiyah Ponorogo

DOI:

https://doi.org/10.21111/educan.v1i2.1442

Keywords:

Budaya Organisasi, Pendidikan Islam

Abstract

Budaya organisasi terutama di lembaga pendidikan Islam, memegang peranan penting, sebab menjadikan lembaga tersebut lentur, fleksibel dan elastis, sebagaimana budaya yang tidak akan pernah mengalami kemunduran dan akan menjadi sangat sempurna jika dipadu dengan agama yang bersumber pada al-Qur’an dan Sunnah. Tidak sedikit yang mengatakan bahwa agama termasuk dalam lingkup budaya. Itupun jika umat beragama mampu mengaplikasikan ajaran-ajaran agama dalam kehidupan budayanya, sedangkan bila tidak, maka justru akan menjadikan budaya umat yang termarginalkan dalam persaingan di dunia pendidikan itu sendiri.

References

Djatmiko, Yayat Hayati. 2008. Perilaku Organisasi. Bandung: PT. Alfabeta.

Greenberg, Jerald dan Robert A. Baron. 1997. Behavior in Organizations, Understanding and Managing The Human Side of Work. New Jersey: Prentice-Hall Inc.

Hafidhuddin, Didin dan Hendri Tanjung. 2003. Manajemen Syariah dalam Praktik. Jakarta: Gema Insani Press.

Harrison, Laurence dan Huntington. 2000. Culture Matters, How Values Shape Human Progress. New York: Basic Books.

Komariah, Aan dan Chepi Triatna. 2006. Visionary Leadership: Menuju Sekolah Efektif. Bandung: Bumi Aksara.

Marno dan Triyo Supriyatno. 2009. Manajemen dan Kepemimpinan Pendidikan Islam. Bandung: Refika Aditama.

Mohyi, Ach. 1999. Teori Dan Perilaku Organisasi. Malang: UMM Press.

Nawawi, Hadari. 2006. Kepemimpinan Mengefektifkan Organisasi. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Purwanto, Ngalim. 2008. Budaya Perusahaan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Robbins, Stephen P. 2002. Prinsip-Prinsip Perilaku Organisasi, Edisi.5. Jakarta: Erlangga.

Saefullah, U. 2012. Manajemen Pendidikan Islam, Bandung: Pustaka Setia.

Siagian, Sondang P. 2002. Kiat Meningkatkan Produktivitas Kerja. Jakarta: Penerbit Rineka Cipta.

Sobirin, Ahmad. 2009. Budaya Organisasi (Pengertian, Makna dan Aplikasinya dalam Kehidupan Organisasi). Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

Suharsaputra, Uhar. 2010. Administrasi Pendidikan. Bandung: PT. Refika Aditama.

Sumarwan, Ujang. 2003. Perilaku Konsumen: Teori dan Penerapannya dalam Pemasaran. Jakarta: Penerbit Ghalia Indonesia.

Tika, Moh. Pabundu. 2008. Budaya Organisasi dan Peningkatan Kinerja Perusahaan. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Wirawan. 2007. Budaya dan Iklim Organisasi. Jakarta: Salemba Empat.

Downloads

Published

2017-08-01

How to Cite

Syam, A. R. (2017). URGENSI BUDAYA ORGANISASI UNTUK PENGEMBANGAN LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM. EDUCAN : JURNAL PENDIDIKAN ISLAM, 1(2). https://doi.org/10.21111/educan.v1i2.1442