Study of Online Gambling Promotion Policy in Indonesia, Pakistan, and USA

Authors

  • Mohammad Fawaid Pradika Airlangga University
  • Lukman Taufik Tri Hidayat Universitas Airlangga
  • Achmad Habib Dwi Prakoso Universitas Airlangga
  • Aasiim Ahmad Khan Universitas Airlangga

DOI:

https://doi.org/10.21111/ejoc.v9i1.11506

Keywords:

Judi Online, Kebijakan, Promosi, Public Interest, Universal Service

Abstract

Kemajuan teknologi membuat semakin mudah diaksesnya berbagai informasi dan hiburan, tidak terkecuali judi online. Hadirnya internet membuat judi menjadi bisa dilakukan secara digital, dengan berbagai skema dan permainan didalamnya judi online lebih mudah diakses. Kegiatan perjudian online juga membutuhkan strategi promosi yang dilakukan dalam menarik perhatian publik untuk berpartisipasi, bahaya judi online sangat perlu diperhatikan dari beberapa fondasi kebijakan komunikasi, maka dari itu kajian ini akan meneliti bagaimana kebijakan komunikasi terkait promosi judi online pada negara Indonesia, Pakistan dan Amerika. Menggunakan metodologi kualitatif dan pengumpulan data melalui kajian literatur peneliti menemukan jika Indonesia sebagai negara yang melarang judi baik konvensional maupun digital masih kesusahan dalam mengimplementasikan kebijakannya. Pakistan yang memiliki kebijakan sama dengan Indonesia terkait pelarangan judi online akibat kentalnya adat dan budaya agama Islam, serta membuat implementasi penegakan hukum, karena dasarnya penduduk Pakistan tidak memiliki kebebasan berekspresi. Sedangkan USA, beberapa negara bagian mengizinkan untuk kegiatan judi online maupun konvensional karena dianggap memberikan pemasukan yang tinggi pada pajak negara, melihat promosi judi online berbahaya jika menjangkau anak-anak dan remaja. Kemudian implementasi promosi judi online sangat ketat terutama pada judi online ilegal karena adanya dugaan subsidi dana pada kegiatan terorisme.

References

Addiyansyah, W., & Rofi'ah. (2023). Kecanduan Judi Online di Kalangan Remaja Desa Cilebut Barat Kecamatan Sukaraja Kabupaten Bogor. Manifesto: Jurnal Gagasan Komunikasi, Politik, dan Budaya, 1(1), 13-22.

Alkarni, A. S., & Taun, T. (2023). Upaya Kepolisian Dalam Pencegahan Kejahatan Judi Online (Studi Kasus Judi Slot). Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 9(4), 55-59.

Andrie, E. K., Tzavara, C. K., Tzavela, E., Richardson, C., Greydanus, D., Tsolia, M., & Tsitsika, A. K. (2019). Gambling Involvement and Problem Gambling Correlates among European Adolescents: Result from The European Network for Addictive Behavior Study. Social Psychiatry and Psychiatric Epidemiology.

Ben-Jacob, M. G. (2017). Internet Ethics for Users and Providers. Educational Technology Systems, 46(2), 252-258.

Budiman, R., Romadini, N. A., Aziz, M. A. H., & Pratama, A. G. (2022). The Impact of Online Gambling Among Indonesian Teens and Technology. IAIC Transactions on Sustainable Digital Innovation, 3(2), 162-167.

Ciaccio, Jr., C. P. (2010). Internet Gambling: Recent Developments and State of the Law. Berkeley Technology Law Journal, 25(1).

CNBC Indonesia. (2023, September 25). PPATK: 78% Penjudi Online Berpenghasilan di Bawah Rp 100 Ribu. CNBC Indonesia. Retrieved October 24, 2023, from https://www.cnbcindonesia.com/news/20230925115129-8-475252/ppatk-78-penjudi-online-berpenghasilan-di-bawah-rp-100-ribu

CNN Indonesia. (2023, September 6). Alasan Kominfo Mau Jadikan Wulan Guritno Jadi Duta Anti-Judi Online. CNN Indonesia. Retrieved October 25, 2023, from https://www.cnnindonesia.com/teknologi/20230905205228-192-995225/alasan-kominfo-mau-jadikan-wulan-guritno-jadi-duta-anti-judi-online

The Current. (2022, December 12). Lahore police arrests three people involved in online gambling. The Current. Retrieved January 10, 2024, from https://thecurrent.pk/online-gambling-pakistan/

Detik. (2023, July 27). Dua Konten Penggusur Youtuber Ferdian Paleka ke Penjara. detikcom. Retrieved October 25, 2023, from https://www.detik.com/jabar/berita/d-6843373/dua-konten-penggusur-youtuber-ferdian-paleka-ke-penjara

Eadington, W. R. (2004). The Future of Online Gambling in the United States and Elsewhere. Journal of Public Policy & Marketing, 23(2), 214-219.

Esport.id. (2023, October 12). Marsha Minta Maaf Usai Buat Gaduh Terkait Saweran dari Judi Online. Esports ID. Retrieved October 25, 2023, from https://esports.id/mobile-legends/news/2023/10/24b7e056016caf9dd296647bf0d59905/marsha-minta-maaf-usai-buat-gaduh-terkait-saweran-dari-judi-online

French, M., Tardif, D., Karouz, S., & Savard, A. C. (2021). A Governmentality of Online Gambling: Quebec's Contested Internet Gambling Website Blocking Provisions. Canadian Journal of Law and Society.

Ginting, Z. C., & Ginting, B. (2023). Faktor Penyebab Meningkatnya Pelaku Judi Online pada Pelajar di Masa Pandemi Covid-19 (Studi Kasus di Kelurahan Mangga). SOSMANIORA (Jurnal Ilmu Sosial dan Humaniora), 2(1), 20-25.

Hasibuan, E. S. (2023). The Police Are Indecisive: Online Gambling Is Rising. Facts About The Eradication of Online Gambling in The Field. Journal of Social Research, 2(10), 3365-3370.

Irawan, G., & Ramadhan, A. (2023). National Cyber and Encryption Agency Strategy in Overcoming Online Gambling Problems Based on Cyber Crime Perspective in Indonesia. SIQ: Social Issues Quarterly, 1(4), 854-867.

Kementerian Komunikasi dan Informatika. (2012, July 10). Kementerian Komunikasi dan Informatika. Retrieved November 1, 2023, from https://www.kominfo.go.id/content/detail/2182/judi-online-kok-sulit-diberangus/0/sorotan_media

Khadam, N., Anjum, N., Alam, A., Mirza, Q. A., Assam, M., Ismail, E. A.A., & Abonazel, M. R. (2023). How to punish cyber criminals: A study to investigate the target and consequence based punishments for malware attacks in UK, USA, China, Ethiopia & Pakistan. Heliyon, 9(12).

KHAN, A. S., & NAZNIN, S. (2021). Critical Analysis of Prevention of Electronic Crimes Act 2016 in Pakistan. Asian Social Studies and Applied Research (ASSAR), 2(3), 310-319.

KOMINFO. (n.d.). Portal Layanan Publik Terintegrasi Kemkominfo. Portal Layanan Publik Terintegrasi Kemkominfo. https://layanan.kominfo.go.id/faqs/19427216359acbe7f486d68029557702

KOMINFO. (2022, August 4). Kominfo Telah Blokir 534.183 Situs Judi Online – Ditjen Aptika. Ditjen Aptika. Retrieved November 1, 2023, from https://aptika.kominfo.go.id/2022/08/kominfo-telah-blokir-534-183-situs-judi-online/

KOMINFO. (2022, August 22). Penanganan Judi Online oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika. Kementerian Komunikasi dan Informatika. Retrieved October 25, 2023, from https://www.kominfo.go.id/content/detail/43834/siaran-pers-no-340hmkominfo082022-tentang-penanganan-judi-online-oleh-kementerian-komunikasi-dan-informatika/0/siaran_pers

Kompas TV. (2023, June 1). Pria yang Rampok dan Bunuh Ibu Kandung Demi Main Judi Online Dibekuk, Sempat Kubur Perhiasan Korban. KOMPAS.tv. Retrieved October 25, 2023, from https://www.kompas.tv/regional/412028/pria-yang-rampok-dan-bunuh-ibu-kandung-demi-main-judi-online-dibekuk-sempat-kubur-perhiasan-korban

Kurniawan, M. Y., Siregar, T., & Hidayani, S. (2022). Penegakan Hukum Oleh Polri Terhadap Pelaku Tindak Pidana Judi Online (Studi Pada Kepolisian Daerah Sumatera Utara). Arbiter: Jurnal Ilmiah Magister Hukum, 4(1), 28-44.

Kusumo, D. N., Ramadhan, M. R., & Febrianti, S. (2023). Maraknya Judi Online di Kalangan Masyarakat Kota Maupun Desa. Jurnal Perspektif, 2(2), 225-232. Leser, E. v., Rompis, T., & Muaja, H. S. (2021, 03 01). Informasi Atau Dokumen Elektronik yang Memiliki Muatan Perjudian 1. Lex Crimen, Vol.10(No.2), 247.

Liputan 6. (2023, March 9). ';;'. ';;' - YouTube. Retrieved October 25, 2023, from https://www.liputan6.com/bisnis/read/5406394/deretan-artis-terseret-kasus-judi-online-bikin-video-1-menit-dibayar-hingga-rp-100-juta?page=4

Marionneau, V., Ruohio, H., & Karlsson, N. (2023). Gambling Harm Prevention and Harm Reduction in Online Environments: a Call for Action. Harm Reduction Journal, 20(92), 1-9. http://creativeco mmons.org/publicdomain/zero/1.0/.

McMenemy, D. (2022). Internet Access and Bridging the Digital Divide: The Crucial Role of Universal Service Obligations in Telecom Policy. Information for a Better World: Shaping the Global Future, 13192, 122-134.

Miller, H. E., Thomas, S. L., Smith, K. M., & Robinson, P. (2016). Surveillance, Responsibility, and Control: An Analysis of Government and Industry Discourses about "Problem" and "Responsible" gambling. Addiction Research & Theory, 24(2), 163-176.

Morse, E. A. (2009). Survey of Significant Developments in Internet Gambling. The Business Lawyer, 65(1), 309-316.

Nafila, H., Setiawan, D. A., & Izadi, F. F. (2022). Kajian Komparasi atas Tindakan Endorse (Promosi) Judi Online dalam Perspektif Hukum Pidana Positif dan Hukum Pidana Islam. Bandung Conference Series: Law Studies, 2(Bandung Conference Series: Law Studies), 183-188.

Napoli, P. M. (2001). Foundations of Communications Policy: Principles and Process in the Regulation of Electronic Media. Hampton Press.

Narasi TV. (2023, September 4). Indonesia Peringkat Satu Pemain Judi Slot dan Gacor di Dunia Kalahkan Rusia | Narasi TV. Narasi Tv. Retrieved October 24, 2023, from https://narasi.tv/read/narasi-daily/indonesia-peringkat-satu-judi-online

Nurdiana, M., Aisyah, N., & Ilham, S. N. (2022). Fenomena Judi Online di Daerah Jakarta Selatan. Jurnal Perspektif, 2(1), 105-110.

Parandita, R. A. (2023). Urgensi Regulasi Khusus Terhadap Perjudian Online sebagai Penyakit Baru di Masyarakat. LEX et ORDO Jurnal Hukum dan Kebijakan, 1(1), 22-28. https://journal.awatarapublisher.com/index.php/leo.

Rehman, Z. U., Noor, F., & Durrani, A. K. (2023). Shuffling Desires: An Exploration of Gambling Motivations among Pakistani Card Players. Pakistan Social Sciences Review, 7(4), 384-399.

Rohmy, A. M., Suratman, T., & Nihayaty, A. I. (2021). UU ITE Dalam Perspektif Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi. DAKWATUNA: Jurnal Dakwah dan Komunikasi Islam, 7(2), 1-31.

Rossi, R., Nairn, A., Smith, J., & Inskip, C. (2021). “Get a £10 Free Bet Every Week!”—Gambling Advertising on Twitter: Volume, Content, Followers, Engagement, and Regulatory Compliance. Public Policy & Marketing, 40(4), 487-504.

Sanusi, I. (2022, September 14). Dana, OVO, LinkAja, dan Gopay Diduga Ikut Fasilitasi Judi Online. Belasting.id. Retrieved November 1, 2023, from https://www.belasting.id/ekonomi/79117/Dana-OVO-LinkAja-dan-Gopay-Diduga-Ikut-Fasilitasi-Judi-Online/

Scott, S., Hughes, P., Hodgkinson, I., & Kraus, S. (2019). Technology adoption factors in the digitization of popular culture: Analyzing the online gambling market. Technological Forecasting and Social Change, (119717), 148.

Siemens, J. C., & Kopp, S. W. (2011). The Influence of Online Gambling Environments on Self-Control. Journal of Public Policy & Marketing,, 30(2), 279-293.

Sitompul, M. M., Ablisar, M., Hamdan, M., & Leviza, J. (2014). Kebijakan Kriminal dalam Penanggulangan Tindak Pidana Judi Online yang Dilakukan Markas Besar Kepolisian Republik Indonesia (Mabes Polri). USU Law Journal, 2(2), 187-200..

United States Attorney's Office. (2023, August 24). Antigua Man Arrested 13 Years After Being Charged with Racketeering in Connection with Illegal Gambling Ring. Department of Justice. Retrieved January 10, 2024, from https://www.justice.gov/usao-ma/pr/antigua-man-arrested-13-years-after-being-charged-racketeering-connection-illegal

Zurrohman, A., Astuti, T. M. P., & Sanjoto, T. B. (2016). Dampak Fenomena Judi Online terhadap Melemahnya Nilai-nilai Sosial pada Remaja (Studi di Campusnet Data Media Cabang Sadewa Kota Semarang). Journal of Educational Social Studies, 5(2), 156-162.

Downloads

Published

2024-06-28