Aplikasi Total Quality Management (TQM) di Pondok Pesantren, Sekolah dan Madrasah (Study Komparasi)
DOI:
https://doi.org/10.21111/at-tadib.v10i1.338Keywords:
Manajemen, TQM, Pesantren, Madrasah, Sekolah.Abstract
Peningkatkan mutu pendidikan tidak bisa terlepas dari upaya perbaikan manajemennya. Salah satu komponen penting dalam pendidikan yaitu manajemen pondok pesantren, sekolah dan madrasah menjadi hal yang sangat mendesak untuk diperbaiki. Masih belum profesionalnya manajemen sekolah/madrasah dipengaruhi oleh banyak faktor, baik kondisi sosial budaya, internal sekolah, kemampuan sumber daya manusia (SDM) anak didik atau peran masyarakat. Masing-masing lembaga pendidikan memiliki tujuan pendidikan yang berbeda, sesuai dengan falsafah dan karakter masyarakatnya. Kemungkinan untuk mengaplikasikan teori manajemen dalam proses penyelenggaraan pendidikan dan pengajaran di pondok pesantren, sekolah dan madrasah sangat besar, agar lembaga pendidikan dapat menghasilkan lulusan yang berkualitas dan sesuai dengan tuntutan zaman saat ini. Jadi para lulusan diharapkan sudah siap menghadapi era globalisasi dan bisa survive di dalamnya. Beberapa pesantren modern dan madrasah sudah mengaplikasikan teori-teori manajemen dalam pelaksanaan pendidikan dan pengajaran di lembaganya, namun tidak sedikit pula pondok pesantren tradisional yang hanya setengah-setengah dalam mengaplikasikan teori-teori manajemen dan tidak memenuhi 8 standar nasional pendidikan. Penerapan Total Quality Manajemen di pondok pesantren, sekolah dan madrasah diharapkan mampu menjadikan kualitas lulusan bermutu dan kompeten di era globalisasi saat ini sehingga mereka mampu berkembang di masyarakat.
Downloads
Published
2016-01-26
How to Cite
Syarifah, S. (2016). Aplikasi Total Quality Management (TQM) di Pondok Pesantren, Sekolah dan Madrasah (Study Komparasi). At-Ta’dib, 10(1). https://doi.org/10.21111/at-tadib.v10i1.338
Issue
Section
Articles
License
1. PROPOSED POLICY FOR JOURNALS THAT OFFER OPEN ACCESS
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
2. PROPOSED POLICY FOR JOURNALS THAT OFFER DELAYED OPEN ACCESS
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication, with the work [SPECIFY PERIOD OF TIME] after publication simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).