KONSEP PENJAGAAN TERHADAP HARTA DALAM WISATA SYARIAH

Authors

  • Haerul Akmal UNIDA GONTOR
  • Tesa Mellina UNIDA GONTOR
  • Mulyono Jamal UNIDA GONTOR
  • Hamid Fahmy Zarkasyi UNIDA GONTOR

DOI:

https://doi.org/10.21111/ijtihad.v14i1.4501

Keywords:

Penjagaan harta, Wisata Syariah, Maqoshid Syariah, Distribusi

Abstract

Harta adalah amanah yang harus dikembangkan secara terencana untuk tujuan menghilangkan kemiskinan, memenuhi kebutuhan dasar setiap individu, membuat kehidupan terasa nyaman dan mendorong terciptanya distribusi pendapatan dan kekayaan yang merata, hal tersebut dapat dicapai dengan penjagaan harta, dan hal ini tidak hanya berlaku untuk individu saja, tapi juga lembaga, instansi dan industri. Penelitian ini merupakan jenis penelitian ini deskriptif analisis, metode pengumpulan data dilakukan dengan interview dan observasi, Penelitian ini mengambil 5 responden untuk menjawab variabel yang diteliti. Penelitian ini menunjukkan bahwa Penjagaan harta pada maqoshid syariah dilakukan dengan iktisab atau usaha dan didistribusikan sesuai dnegan tuntunan syariat. Adapun konsep penjagaan harta pada wisata syariah Lombok terhadap harta meliputi dua aspek yaitu iktisab dilakukan dengan mendirikan memperindah obyek-obyek wisata, hotel atau penginapan, dan restoran. Adapun aspek distribusi (pendapatan) dilakukan dengan infak, sedekah yaitu dengan cara membangun rumah-rumah fakir miskin pada setiap hari Jum’at, pembangunan masjid atau tempat ibadah di area obyek wisata, menyalurkan dana untuk posyandu, guru-guru ngaji dan marbot-marbot masjid.

References

Al Qur’an Al-Karim

Ade Ela Pratiwi, Analisis Pasar Wisata Shari’ah di Kota Yogyakarta, Jurnal Media Wisata, Volume 14, Nomer 1, Mei 2016.

Andi Iswandi,”Maslahat Memelihara Harta dalam Sistem Ekonomi

Islam”, Jurnal Filsafat dan Budaya Hukum, PTIQ 2014.

Bungin, Penelitian Kualitatif, komunikasi, Ekonomi, Kebijakan Publik, dan Ilmu Sosial Lainnya, Jakarta: kencana Prenada Media Group, 2007.

Dahlia Haliah Ma’u, Harta Dalam Perspektif Al-Qur’an, Jurnal

Khatulistiwa- Journal of Islmaic Stadies, Vol 3, No. 1, Maret 2013.

Fatwa DSN-MUI No. 108, 2016, Tentang Pedoman Penyelenggaraan Pariwisata Berdasarkan Prinsip Shari’ah. Ditetapkan di Jakarta.

Ika Yunia, Abdul Kadir, Prinsip Dasar Ekonomi Islam Perspektif Maqoshid Syariah, Jakarta: KENCANA, 2014.

J a l a l u d d i n I b n M u h a m m a d i b n A h m a d a l M a h l l a

dan Jalaluddin, Tafsir Jalalain, Cet 1, (Mesir: Daar al Hadist), Tafsir Surah al-Bawarah ayat 215.

Jamaladdin ‘Athiyyah, Nahwu Taf’iil Maqoshid Ash Shariah, Damaskus: al Ma’had al ‘Alamiy lil Fikri al Islamiy, 2001.

Jumhuriyyatul Mishro, Mu’jamu al Fazdi al Qur’an al Karim, Fi Bab al Mim, al-Qohiroh: al Idaroh al-‘ammah lil mujtama’at wa Ihya’

atTurast, 1988.

Kajian Analisa Pasar Potensial Nusa Tenggara Barat Tahun 2017, Dinas Pariwisata Provionsi NTB.

Mahmud Yunus, Kamus Arab-Indonesia, Jakarta: Hidakarya Agung, 1990.

Muhammad Bakr Ismail Habib, Maqoshid ash Sharia’ah al Islamiyyah Ta’shilan wa Taf’ilan. Idaratu da’wah wa ta’lim, 1427.

Muhammad Ibn Sa’di al Maqrun, Maqoshid Sharih Fi Hifdhil Mall Wa Tanmiyatuhu, Mamlakah Al ‘Arabiyyah As Sau’diyyah: Jami’ah

Ummul Quro’, 1420.

Muhammad Zaki dan Bayu Tri Cahya,”Aplikasi Maqashid syari’ah Pada Sistem Keuangan Syariah”, Jurnal BISNIS, Vol. 3, No. 2, 2015.

Naerul Edwin, Kiky Aprianto,”Konsep Harta dalam Tinjauan Maqashid Syariah”, Journal of Islamic Economics Lariba, Vol. 3, No. 2, 2017.

Peraturan Gubernur Provinsi Nusa Tenggara Barat Nomor 2 Tahun

Tentang Wisata Halal, Dinas Kebudayaan Dan Pariwisata

Provinsi NTB.

Sandy Rizki Febriadi, Aplikasi Maqoshid Syariah dalam Bidang Perbankan Syariah, Jurnal Amwaluna, Vol 1, No. 2, Juli 2017.

Yusuf Ahmad Muhammad Badwi, Maqoshid Syari’ah ‘inda Ibn

Tamimiyyah, Ardan: Daar an Nafais, 2000.

Yusuf Hamid al ‘Alamiy, al Maqoshid Ash Shariah al Islamiyyah, cet 2, Riyadh: Darul ‘Alamiyah lil Kutub al Islamiyy, 1994.

Yusuf Qordhowy, Fiqih Zakat, Beirut: Muassasah Risalah, 1991.

Zainil Ghulam, Implementasi Maqoshid Syariah dalam Koperasi Syariah,

Jurnal Iqtishoduna Vol 7, No. 1 April 2016.

Downloads

Published

2020-04-20

Issue

Section

Articles