Digital Marketing Strategy to Increase Sales Through Social Media at Oriflame Jogja Resellers is Viewed From the Concept of Sharia Marketing

Authors

  • May Shinta Retnowati Universitas Darussalam Gontor, Indonesia (Corresponding Author)
  • Andini Rachmawati Universitas Darussalam Gontor, Indonesia
  • Muhammad Faruq Averro Al-Azhar University, Egypt

DOI:

https://doi.org/10.21111/ijtihad.v17i1.10150

Keywords:

Social Media, Reseller, Sharia Marketing

Abstract

*English* In general, the marketing pattern applied by business actors is only profit-oriented, leaving the priority of empowerment and education for the community. In the current era of globalization, the business and economic world faces great challenges.  Technological progress is inevitable. Islam of course also regulates how to do business properly and correctly. In the Islamic business, marketing procedures are also considered to be in accordance with the rules as well as those applied by Oriflame Resellers Jogjakarta using marketing that is classified as traditional such as the printed catalog, Oriflame Resellers change the concept of marketing management by using the help of information technology and communication through social media. This study uses qualitative methodology that will produce descriptive data consisting of observed behavior, interviews, and documentation. The result of this research is that Oriflame Jogjakarta resellers use interaction between individuals through their respective social media accounts or what is called personal selling or individually resellers introduce products needed by consumers. While the sale of resellers' products still raises the wasteful nature of consumers, this is also supported by social media that makes it easier for consumers to get the desired product even though it is not needed.                                                                                                                  *Indonesia* Pada umumnya, pola pemasaran yang diterapkan oleh pelaku usaha hanya berorientasi terhadap profit belaka, dengan meninggalkan keutamaan pemberdayaan dan edukasi bagi masyarakat. Era globalisasi saat ini, dunia bisnis dan ekonomi menghadapi tantangan yang besar.  Kemajuan teknologi menjadi hal yang tidak dapat dihindari. Islam tentunya juga mengatur cara berbisnis dengan baik dan benar. Dalam bisnis islam tatacara pemasaran juga diperhatikan agar sesuai dengan kaidah begitu juga yang diterapkan oleh Reseller Oriflame Jogjakarta menggunakan pemasaran yang tergolong tradisional seperti katalog cetak tersebut, Reseller Oriflame mengubah konsep pengelolaan pemasaran dengan menggunakan bantuan teknologi informasi dan komunikasi melalui media sosial. Pada konsep pemasaran yang dilakukan oleh Oriflame, bagaimana Islam meninjau praktik pemasaran tersebut. Pada penelitian ini menggunakan metodologi kualitatif yang akan menghasilkan suatu data deskriptif terdiri dari prilaku seseorang yang diamati, wawancara, dan dokumentasi. Adapun hasil dari penelitian ini adalah  reseller Oriflame Jogjakarta menggunakan interaksi antar individu melalui akun social media mereka masing-masing atau yang disebut dengan personal selling atau secara individu reseller mengenalkan produk-produk yang dibutuhkan oleh konsumen. sedangkan pada penjualan produk para reseller masih memunculkan sifat boros konsumen, hal ini juga didukung dengan media sosial yang memudahkan konsumen untuk mendapatkan produk yang diinginkan walaupun tidak dibutuhkan.

References

Adelaar, Thomas. “‘Electronic Commerce and the Implications for Market Structure: The Example of the Art and Antiques Trade,’ Journal of Computer-Mediated Communication,” 2021, 5.

Albanjari, Fatkhur Rohman, Dosen Ekonomi Syariah, Fakultas Agama Islam, Universitas Muhammadiyah Ponorogo, Jawa Timur, and Pemasaran Syariah. “Strategi Pemasaran Syariah Dalam Upaya Meningkatkan Penjualan ( Studi Pada Ud . Sari Murni / Jenang Tradisional Lasimun Kecamatan Boyolangu Kabupaten Tulungagung ) Sharia Marketing Strategy In An Effort To Increase Sales ( Study at Ud . Sari Murni / Jenan.” Iqtisadie: Journal of Islamic Banking and Shariah Economy, 2022, 167–86.

Antonio, Muhammad Syafi’i. Bank Syari’ah Suatu Pengenalan Umum. Jakarta: Edisi Khusus, Tazkia Institute, 2012.

Arliman. “Perlindungan Hukum Umkm Dari Eksploitasi Ekonomi Dalam Rangka Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat. Jurnal Rechts Vinding: Media Pembinaan Hukum Nasional,” 2017, 387.

Butarbutar. “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Usaha Industri Makanan,” 2017, 619–33.

Diana (Director Oriflame). sistem Reseller Oriflame, September 21, 2021.

Fadhilah, Senior Manager. pemasaran Oriflame, September 21, 2021.

Fitry, S., & Rosita, L. “Pengaruh Munculnya Alfamart Terhadap Pendapatan Toko- Toko Kecil Di Desa Pematang Panjang Gambut,” 2019, 18–27.

Handoko, Basu Swasta dan Hani. “Manajemen Pemasaran:Analisa Perilaku Konsumen,” 2000, 141.

Hardiono, Thorik Gunara dan Utus. Marketing Muhammad. Bandung: Madania Prima, 2017.

Hariyanti, N. T., & Wirapraja, A. “Pengaruh Influencer Marketing Sebagai Strategi Pemasaran Digital Era Moderen (Sebuah Studi Literatur). Jurnal Eksekutif,” 2018, 133-146.

hmed, M., & Zahid, Z. . “. Role of Social Media Marketing to Enhance CRM and Brand Equity in Terms of Purchase Intention. Asian Journal of ManagementResearch,” 2014, 533–49.

Irawan, asu Swasta dan. , Manajemen Pemasaran Modern. Yogyakarta: Liberty, 2019.

Jaiz, Muhammad. “Dasar-Dasar Periklanan,” 2014, 44.

Kertajaya, Abdullah Gymnasiar dan Hermawan. Berbisnis Dengan Hat. , Jakarta: Mark Plus & CO, 2014.

Lestari, Sri and Poernomo. “Standar Kontrak Dalam Perseptif Hukum Perlindungan Konsumen (Standar Contract in Legal Perspectives of Customer Protection.” Jurnal Penelitian Hukum DEJURE 19, no. 1 (2019).

Marlius, D. “Keputusan Pembelian Berdasarkan Faktor Psikologis Dan Bauran Pemasaran PT. Intercom Mobilindo Padang. Jurnal Pundi,” 2017, 57–66.

Muali, C., & Nisa’, K. “Pemasaran Syariah Berbantuan Media Sosial: Kontestasi Strategis Peningkatan Daya Jual. An-Nisbah: Jurnal Ekonomi Syariah,” 2019, 168–85.

Musfar, T. F. Buku Ajar Manajemen Pemasaran Bauran Pemasaran Sebagai Materi Pokok Dalam Manajemen Pemasaran. Bandung: CV. Media Sains Indonesia., 2020.

Philip Kotler dan G. Amstrong. Prinsip-Prinsip Pemasaran. Jakarta: Erlanga, 2018.

Priansa, Bukhari Alma dan Donni Juni. Manajemen Bisnis Syariah: Menanamkan Nilai DanPraktis Syariah Dalam Bisnis Kontemporer. , Bandung: Alfabeta, 2017.

Sondang P. Siagian, Manajemen Stratejik. Jakarta, 2012.

Retnowati, May Shinta, Aisy Rahmania, and M Ilham Nazaruddin Noor. “Pelatihan Pemasaran Produk UMKM Desa Prayungan Pada Pasar Digital (E-commerce),” 2022, 8.

Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif Dan Kualitatif. Bandung, 2017.

Sukoco, Daud, May Shinta Retnowati, Azidni Rofiqa, Muhammad Irkham Firdaus, and Devid Frastiawan Amir Sup. “Sharia Economic Views on Tabzir Behavior.” Al-Iktisab: Journal of Islamic Economic Law 5, no. 2 (November 1, 2021): 148. https://doi.org/10.21111/al-iktisab.v5i2.7032.

———. “Sharia Economic Views on Tabzir Behavior.” Al-Iktisab: Journal of Islamic Economic Law 5, no. 2 (November 1, 2021): 148. https://doi.org/10.21111/al-iktisab.v5i2.7032.

Suryana. Kewirausahaan. jakarta, 2016.

Sutriman, Fitri. “Spirit Post Capitalist Member Oriflame Cabang Yogyakarta Dalam Meningkatkan Religiusitas Keagamaan.” UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, 2022.

Tjiptono, Fandy. Pamasaran Edisi Ketiga Cetakan Pertama. Yogyakarta: Andi Offset, 2018.

———. “Strategi Pemasaran,” 1997, 103.

Downloads

Published

2023-06-26